3.  BACA CEPAT TINGKAT  MAHIR
3.  BACA CEPAT TINGKAT  MAHIR

3. BACA CEPAT TINGKAT MAHIR

Kategori Lain
2 hours 31 minutes 9 seconds
9 video
Rp 120.000 (akses 6 bulan)
Dibuat pada 9 Apr 2022
Videos
  • BSC III - 1. Pengantar BSC Tingkat II 12 minutes

    BSC tingkat II mengajarkan tentang ilmu mind mapping sebagai suatu syarat awal untuk bisa membaca cepat. Setelah Anda termotivasi, Anda bisa mulai membaca buku dengan mind mapping.
  • BSC III - 2 Ilmu Rahasia Para Jenius 17 minutes

    Orang jenius di masa lalu telah menggunakan mind mapping, seperti Einstein, Thomas Alpha Edison, Leonardo Davinci dll. Mind Mapping adalah gambar peta dari apa yang kita pikirkan.
  • BSC III - 3. Whole Brain, Mengenal Cara Kerja Otak Kiri dan Kanan 1 hour 11 minutes 29 seconds

    Mind Mapping adalah pelibatan belajar otak kiri dan kanan sekaligus. Sebelumnya Anda harus tahu dulu bagaimana sifat dan cara kerja pikiran. Dengan memahami ini Anda paham cara kerja mind mapping
  • BSC III - 4. Berpikir Lurus dan Berpikir Pencar 7 minutes

    Ada dua cara berpikir, lurus dan pencar. Mind mapping menggunakan prinsip berpikir pencar. Namun demikian untuk hal tertentu ada mind mapp yang menggunakan teknik berpikir pencar.
  • BSC III - 5. Mempraktekkan Mind Mapping 7 minutes

    Setelah mempelajari teori mind map, sekarrang Anda tinggal mempraktekkan penggunaan mind mapping untuk mencatat atau membuat ide.
  • BSC III - 6. Cara Membaca Mind Mapping 7 minutes

    Ada cara khusus membaca mind mapping yang tidak bisa dibaca sebagai gambar belaka. Seperti misalnya dibaca searah dengan jarum jam, dll.
  • BSC III - 7. Membuat Mind Mapping dengan Aplikasi 10 minutes

    Salah satu ciri pembaca cepat adalah ia menggunakan aplikasi mind mapping ketika dia membaca. Apa yang dibaca langsung dibuatkan mind mapping sehingga dia dengan mudah membacanya kapan pun.
  • BSC III - 8. Menggunakan Aplikasi X-Mind Zen 8 minutes

    X-Mind Zen adalah salah satu aplikasi mind mapping pavorit kami yang bisa terhubung ke software yang dapat memudahkan pekerjaan kita dalam memindmappingkan sebuah buku.
  • BSC III - 9. Tugas Membaca dengan X-Mind Zen 8 minutes

    Saatnya Anda mulai membaca 1 buku. Buat Mind Mapping dengan menggunakan manual atau menggunakan aplikasi. Kirimkan kepada kami.
Deskripsi

Dengan mind mapping siswa dapat  membaca cepat, memahami, menginat dan mempresentasikannya.  Nanti jika siswa berkesempatan ikut tingkat berikutnya mereka baru bisa membaca sangat cepat, membaca tanpa membaca, dan membaca dengan pikiran.

Bagi mereka yang telah mempelajari Cara Raih Nilai A dan Mind Mapping, tidak perlu lagi mengikuti Pelatihan Baca Sangat Cepat Tingkat II. Lansung saja mengikuti Tingkat III. 

Mengapa (mind mapping) ini penting, karena Thailand dan Singapura lebih dulu mewajibkan pelajaran ini di sekolah-sekolah. Manfaatnya sangat nyata, Thailand terbukti mampu meninggalkan Indonesia dalam skorminat baca. Dulu Thailand adalah negara no. 59 dari 61 negara paling malas baca di dunia, kini Thailand menjadi negara yang mampu memnbaca 5 buku per tahun, sementara Indonesia 1 pun tidak. Jadi tingkat II mengajarkan baca sangat cepat sekaligus mind mapping. 

Mind Map yang diajarkan selain metode konvensional, juga menggunakan aplikasi yang mempunyai software sehingga bisa dikerjakan baik di HP maupun di PC/Laptop. 

 

 

3. BACA CEPAT TINGKAT MAHIR

Kategori Lain
2 hours 31 minutes 9 seconds
9 video
Rp 120.000 (akses 6 bulan)
Dibuat pada 9 Apr 2022